Search

Kendur di Beberapa Lap Terakhir, Rupiah Gagal Jadi Juara Asia - CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia - Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) ditutup menguat di perdagangan pasar spot hari ini. Namun karena mengendur jelang garis finis, rupiah gagal jadi mata uang terbaik Asia.

Pada Jumat (13/9/2019), US$ 1 setara dengan Rp 13.965 kala penutupan pasar spot. Rupiah menguat 0,18% dibandingkan posisi penutupan perdagangan hari sebelumnya.

Kala pembukaan pasar, rupiah menguat 0,39%. Meski selepas itu apresiasi rupiah agak menipis.

Beberapa jam menjelang penutupan pasar, laju rupiah semakin melambat. Meski tidak pernah melemah, tetapi rupiah harus puas dengan penguatan yang 'hanya' 0,18%.


Berikut pergerakan kurs dolar AS terhadap rupiah sepanjang hari ini:

Gara-gara selow di beberapa 'putaran' terakhir, rupiah yang sempat menjadi mata uang terbaik Asia tersalip oleh lawannya. Kala penutupan pasar spot Indonesia, won Korea Selatan yang berhasil menjadi mata uang terbaik Asia. Rupiah turun ke posisi kedua.

Berikut pergerakan dolar AS melawan mata uang utama Asia hari ini

(BERLANJUT KE HALAMAN 2)

(pap/pap)

Let's block ads! (Why?)



Bisnis - Terkini - Google Berita
September 13, 2019 at 05:49PM
https://ift.tt/2NdwXu3

Kendur di Beberapa Lap Terakhir, Rupiah Gagal Jadi Juara Asia - CNBC Indonesia
Bisnis - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/34Gk0OK

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kendur di Beberapa Lap Terakhir, Rupiah Gagal Jadi Juara Asia - CNBC Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.