BANJARMASINPOST.CO.ID - Reaksi Nikita Mizani setelah KPI lakukan penghentian sementara pada program Pagi Pagi Pasti Happy Trans TV jadi perhatian.
Nikita Mirzani yang merupakan pembawa acara program 'Pagi-pagi Pasti Happy' memberikan tanggapan terkait pemberhentian penayangan sementara oleh KPI Pusat.
Program acara Pagi-pagi Pasti Happy mendapatkan teguran dari Komisi Penyiaran Indonesia (KPI). Nah, bagaimana reaksi Nikita Mirzani?
Program yang tayang di Trans TV tersebut diberhentikan sementara oleh KPI.
Baca: Fakta-fakta Peringatan Hari Aids Sedunia, 1 Desember 2018 Mulai Sejarah hingga Lambang Aids
Baca: Detik-detik Penggerebekan Dukun Palsu di Banjarbaru Oleh Polisi, Si Dukun Mengurung Diri
Baca: Link Pengumuman Hasil Tes SKD & Peserta Tes SKB CPNS 2018 Kemenag, Cek Juga Link sscn.go.id
Baca: Daftar & Link Instansi yang Sudah Umumkan Hasil Tes SKD & Peserta Tes SKB CPNS 2018, Cek Namamu
Pemberhentian sementara program tersebut dilakukan selama tiga hari, mulai tanggal 3 hingga 5 Desember 2018.
Menanggapi hal tersebut, Nikita Mirzani selaku pembawa acara dalam Program Pagi-pagi Pasti Happy justru merasa senang.
Nikita Mirzani mengaku tidak keberatan atas pemberhentian pada acara yang dipandunya tersebut.
Dilansir TribunStyle.com dari Kompas.com, wanita yang akrab disapa Niki itu mengaku senang karena bisa memiliki lebih banyak waktu untuk beristirahat.
"Lo tahu kan setiap hari Senin sampai Jumat, bangun pagi-pagi. Kalau diliburin tiga hari alhamdulillah bisa bangun siang sekarang," ucap Nikita Mirzani seperti dilansir dari Kompas.com, Jumat (30/11/2018).
Lebih lanjut, Nikita Mirzani juga mengungkapkan dari pemberhentian program tersebut, ia bisa punya kesempatan untuk liburan.
Baca lagi kelanjutan nya http://banjarmasin.tribunnews.com/2018/11/30/reaksi-mengejutkan-nikita-mirzani-setelah-kpi-hentikan-sementara-pagi-pagi-pasti-happy-trans-tvBagikan Berita Ini
0 Response to "Reaksi Mengejutkan Nikita Mirzani Setelah KPI Hentikan Sementara Pagi pagi Pasti Happy Trans TV - Banjarmasin Post"
Post a Comment