Setelah penyelundupan, Ari Askhara eks Dirut Garuda diterpa isu perselingkuhan. Pramugari Garuda bongkar terkait isu tersebut dan sebut saksi sudah banyak!
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Kasus penyelundupan yang menyeret I Gusti Ngurah Askhara Danadiputra alias Ari Askhara, mantan Direktur Utama (Dirut) Garuda Indonesia kian melebar.
Kini tak hanya soal penyelundupan saja yang jadi sorotan publik, melainkan turut melebar hingga ke ranah pribadi.
Skandal atau kontroversi yang dilakukan Ari Askhara selama menjabat sebagai Dirut Garuda pun terbongkar.
Deretan kebijakan 'aneh' yang dibuat Ari Akhara dibongkar habis-habisan seiring dengan pemecatan dirinya.
Seperti yang diberitakan, Ari Askhara dipecat oleh Menteri BUMN Erick Thohir terkait dugaan penyelundupan motor Harley Davidson dan sepeda Brompton.
• Terkuak Sisi Lain Ari Askhara, Janjikan Karyawan Bisa Happy, Ini Kebijakannya Saat Masih di Pelindo

Selin Ari Askhara, menyusul empat direksi Garuda lainnya yang juga diduga terlibat penyelundupan.
Keempat direksi tersebut langsung dicopot dari jabatannya oleh Erick Thohir.
Keempat direksi Garuda yang ikut diberhentikan yakni Bambang Adisurya Angkasa (Direktur Operasi), Mohammad Iqbal (Direktur Kargo dan Pengembangan Usaha), Iwan Joeniarto (Direktur Teknik dan Layanan), dan Heri Akhyar (Direktur Human Capital).
Kini setelah kedapatan menyelundupkan kendaraan, Ari Askhara diterpa isu perselingkuhan dengan pramugari cantik.
Bisnis - Terkini - Google Berita
December 11, 2019 at 08:43AM
https://ift.tt/2E6MwNx
Pramugari Garuda Bongkar Isu Wanita Cantik Selir 'AA' Eks Dirut Garuda, Tak Membantah: Saksi Banyak! - Tribunnewsmaker.com
Bisnis - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/34Gk0OK
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Pramugari Garuda Bongkar Isu Wanita Cantik Selir 'AA' Eks Dirut Garuda, Tak Membantah: Saksi Banyak! - Tribunnewsmaker.com"
Post a Comment